Tarif Tol Trans jawa – Akhir tahun 2020 sudah tinggal menghitung hari, pastinya anda sudah memiliki rencana di hari cuti bersama untuk berlibur keluar kota, bersama orang-orang terdekat anda. Estimasi budgetpun sudah menjadi hal yang harus dipersiapkan sebelum anda berpergian. Mulai adri sewa penginapan, sewa mobil untuk ke tujuan wisata.

Salah satu hal yang penting ketika kita menggunakana kendaraan pribadi maupun sewa mobil adalah tarif Tol. Karena tarif tol Trans jawa cukup mahal, tapi disamping itu kita dapat menghemat waktu ke tempat tujuan.

Perlu diketahui juga Jalur Tol trans jawa dibangun mulai dari 1987 hingga tahun 2020 sudah memiliki panjang 1000 km yang membentang dari Banten hingga probolinggo. Rencana akan dibuat hingga ujung pulau jawa yaitu Banyuwangi.

Selain tol trans jawa nanti nya juga akan dibangun Tol trans Sumatera yang akan menyambungkan Provinsi Aceh Hingga Lampung.

Tarif tol trans jawa

Perubahan Tarif Tol trans jawa

Tujuan Tarif
Cawang Rp    15.000
Cikampek Rp    35.000
Subang Rp    70.000
Cikedung Rp    96.500
KertaJati Rp  114.000
Palimanan Rp  142.500
Ciperna Rp  148.500
Kanci Rp  154.500
Pejagan Rp  183.500
Brebes Timur Rp  203.500
Pemalang Rp  241.000
Batang Rp  280.000
Weleri Rp  319.500
Kendal Rp  330.500
Kalikangkung (Semarang) Rp  350.000
Semarang ABC Rp  355.000
Ungarang Rp  367.500
Bawean Rp  375.500
Salatiga Rp  393.000
boyolali Rp  413.500
Solo Rp  425.000
Sragen Rp  461.000
Ngawi Rp  515.000
Madiun Rp  536.000
Nganjuk Rp  579.500
Kertosono Rp  604.000
Mojekerto Rp  653.000
Surabaya Rp  689.000
Gempol Rp  693.500
Pasuruan Rp  729.500
Probolinggo Rp  756.000
sumber @ Jasamarga

Bagi anda yang ingin berpergian tapi masih binggung utuk mencari jasa sewa mobil, anda bisa menghubungi kami. Karena Cystrans.id merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di bidang jasa sewa mobil khususnya sewa elf dan toyota hiace

Kami juga telah memiliki pengalaman lebih dari 5 tahun melayani konsumen. Selain pengalaman kami juga di dukung oleh supir yang perpengalaman di bidang pariwisata. Jadi anda tidak perlu takut nyasar ketika berkunjung ke suatu tempat wisata yang ada.